Find Us On Social Media :

Bikin Ibu-ibu Se-Indonesia Bernapas Lega, Rupanya Bawang Putih Aman Digunakan untuk Bayi, Langsung Jauhkan 5 Masalah Kesehatan Ini dari Anak-anak Kita!

By Mentari DP, Jumat, 22 Oktober 2021 | 06:30 WIB

Manfaat bawang putih untuk kesehatan bayi.

Intisari-Online.com - Sudah banyak orang yang tahu apa saja manfaat bawang putih.

Ini karena bawang putih mengandung nilai gizi yang baik.

Misalnya bawang putih mengandung vitamin B, kalium, hingga zat besi.

Baca Juga: Sampai Dibuktikan oleh Penelitian, Ahli Ungkapkan Ada Kabar Baik Bagi Mereka yang Alami Rematik Tapi Suka Konsumsi Bawang Putih, Berikut Penjelasannya

Bahkan manfaat bawang putih bisa berguna bagi semua orang di segala usia.

Salah satunya adalah bayi.

Anda sudah boleh memperkenalkan bawang putih kepada bayi yang berusia 6 bulan keatas.

Memang apa saja manfaat bawang putih untuk kesehatan bayi?

Ini penjelasannya seperti dilansir dari boldsky.com pada Kamis (21/10/2021).

1. Menyembuhkan gangguan pernapasan

Manfaat bawang putih untuk kesehatan bayi yang pertama adalah untuk menyembuhkan gangguan pernapasan.

Ingat, seorang bayi masih rentang mengalami demam, flu, hingga kedinginan.

Baca Juga: Ini 5 Manfaat Bawang Putih untuk Kesehatan, Nyesal Baru Tahu!