Find Us On Social Media :

Anda Pasti Tak Tahu, Air Rendaman Baking Soda Rupanya Bisa Sulap Lap Dapur dengan Kotoran Membandel Jadi Bersih dan Bebas Bau

By Tatik Ariyani, Sabtu, 14 Agustus 2021 | 12:35 WIB

Mencuci lap dapur

Intisari-Online.com - Bukan hanya pakaian yang kita kenakan, beberapa kain di rumah seperti lap di dapur atau lap lainnya juga perlu dicuci.

Lap dapur atau lap lainnya pastinya lebih kotor dari pakaian kita.

Namun, seringkali lap dapur sulit untuk dibersihkan karena terlalu kotor atau berminyak.

Selain itu, lap yang lama tidak dicuci bisa menjadi bau hingga sarang bakteri.

Baca Juga: Jadi Sarang Bakteri, Segera Bersihkan 5 Benda di Rumah Ini atau Kesehatan Anda dan Keluarga dalam Bahaya!

Sehingga, penting bagi Anda untuk rutin mencuci lap dapur demi menjaga kebersihan sekaligus kesehatan.

Lantas, bagaimana cara mencuci lap-lap kotor itu agar bisa bersih sempurna?

Nah, untuk mengatasi masalah tersebut ternyata Anda bisa menggunakan bahan-bahan di dapur.

1. Air rebusan baking soda

Baca Juga: Menyesal Baru Tahu Sekarang, Ini Rupanya Trik Hilangkan Noda Makanan dan Minuman Lama di Pakaian Anda Tanpa Perlu Beli Pemutih yang Mahal