Find Us On Social Media :

Biasanya Jadi Sampah, Benda di Makanan Ringan Ini Justru Bisa Mencegah Jamur pada Lemari Partikel Padahal Sering Dibuang Warga Indonesia

By Maymunah Nasution, Sabtu, 17 Juli 2021 | 09:15 WIB

Ilustrasi lemari pakaian

Silica gel adalah material banyak manfaat yang seringnya dibuang begitu saja.

Lebih-lebih jika menemukan silica gel di dalam bungkusan makanan ringan, banyak yang lebih sering membuangnya.

Padahal, silica gel itu bisa digunakan kembali.

Anda bisa menggunakan silica gel di kotak penyimpanan kamera guna menghindari jamur pada lensa.

Baca Juga: Jangan Membuangnya, Ini 9 Alasan Mengapa Bubuk Silika adalah Benda yang Sangat Berguna

Silica gel bisa juga ditempatkan di rak buku atau lemari pakaian agar buku dan pakaian kita tidak terserang jamur.

Biasanya silica gel sebaiknya ditempatkan di sudut lemari.

Gunakan pemutih pakaian

Bersihkan secara berkala lemari partikel Anda yang berjamur dengan cuka putih atau pemutih pakaian.

Baca Juga: Ingat, Jangan Pernah Ulangi Lagi Kebiasaan Campur Detergen dan Pemutih Saat Mencuci Pakaian, Karena Bisa Bahayakan Kesehatan!