Find Us On Social Media :

Bikin Kotor dan Geli, Begini Cara Mudah Usir Kecoak dan Serangga di Dapur, Cukup Gunakan Bahan yang Ada di Rumah

By K. Tatik Wardayati, Jumat, 13 November 2020 | 17:00 WIB

Kecoak.

Gula akan memikat serangga untuk datang dan asam borat akan membunuh mereka.

4. Minyak esensial

Minyak esensial seperti minyak peppermint dan minyak lavender dapat membantu mengusir serangga.

Semprotkan saja beberapa tetes minyak esensial yang sudah dilarutkan dalam air di sekitar dapur dan lemari, dan biarkan aromanya menyebar.

5. Mentimun

Mentimun mungkin terasa segar untuk manusia, namun bagi kecoak, buah berair ini memiliki aroma yang menjijikkan.

Simpan beberapa iris mentimun di tempat kecoak dan serangga keluar, mereka pasti memilih untuk tak kembali.

6. Ekstrak neem

Daun mimba atau yang juga disebut daun neem mampu mengusir kecoak dari dapurmu.

Baca Juga: Basmi Kecoak dengan Campuran Bahan Rumahan Berikut, Bisa Dicoba Sekarang Juga!