Find Us On Social Media :

Bikin Milisi KKB Papua Kocar-kacir 3 Kali Dibabat Habis, Beginilah Kisah Pasukan Elit TNI Turun Tangan Bebaskan 347 Warga Papua yang Disandera

By Khaerunisa, Selasa, 6 Oktober 2020 | 17:39 WIB

Ratusan warga Tembagapura Papua saat disandera anggota KKB Papua pada tahun 2017

Baca Juga: Demi Bisa Bersekongkol dengan China, Negara Kecil ASEAN Ini Dituduh dengan Berani Hancurkan Fasilitas Militer AS, Terungkap Ini Tawaran Menggiurkan China Ini

Kedua operasi tersebut berhasil dilaksanakan dan memukul mundur KKB Papua.

Dalam menghadapi KKB Papua di Warmare tahun 1967, pasukan RPKAD bertempur secara frontal.

KKB Papua pun berhasil membebaskan lima orang anggota TNI yang terkepung.

Sementara pada operasi di Mapenduma tahun 1995 yang dipimpin Mayjen TNI Prabowo Subianto, yang merupakan Komandan Jenderal Kopassus saat itu, berhasil membebaskan sandera setelah beberapa upaya dilakukan.

Baca Juga: Sempat Lantang Bersuara Tuduh Virus Corona Dibuat Manusia di China, Ilmuwan China yang Melarikan Diri ke Amerika Ini Berakhir Ditangkap Polisi China

Beberapa satuan TNI lainnya seperti pasukan Kostrad juga dilibatkan dalam misi penyelamatan ini.

Sekitar lima bulan berlalu misi pembebasan belum membuahkan hasil. Tim Kopassus dan Kostrad berhasil menuntaskan misinya pada tanggal 9 Mei 1996.

Tim gabungan Kopassus dan Kostrad itu akhirnya berhasil menyelamatkan para sandera kecuali 2 orang, yaitu Navy dan Matheis yang gugur di tangan keganasan para OPM.

Lalu, bagaimana kisah pembebasan 347 sandera pada tahun 2017?