Find Us On Social Media :

6 Eksperimen Keji Unit 731 Jepang di PD II, dari Potong Tubuh Hingga Suntikan Penyakit

By Muflika Nur Fuaddah, Kamis, 19 April 2018 | 19:15 WIB

Sementara penyakit seperti tuberkulosis dan cacar bisa disuntikkan, sifilis dan gonore memerlukan metode infeksi yang berbeda.

Baca Juga: Dulu Cinta, Namun Pria Ini Berubah Menjadi 'Monster' Kejam yang Tega Membunuh Mantannya dengan Siksaan Kejam!

Mereka akan memaksa sepasang pria dan wanita melakukan hubungan seksual di bawah ancaman tembakan.

Tubuh yang terinfeksi kemudian diseleksi untuk melihat hasil internal.

5. Pengujian Senjata

Baca Juga: Masha yang Psikopat dan Dasha yang Penuh Empati, Ini Kisah Kembar Siam yang Memilukan

Di Unit 731, subyek manusia juga digunakan dalam pengujian senjata di banyak fasilitas.

Korban biasanya diikat di tiang kayu dan dibawa ke lapangan percobaan untuk diuji.

Kemudian mereka akan diserang dengan bom wabah, granat, atau dibakar dengan penyembur api.

6. Senjata Biologis

Baca Juga: Dulu Jadi Rival Susi Susanti, Sekarang Mantan Pebulutangkis Putri Asal China Itu Jadi WNI dan Tinggal di Klaten

Selain menjatuhkan bom yang penuh dengan penyakit seperti antraks, kolera, tifus, dan penyakit pes pada tahanan.

Mereka juga merancang bom yang memungkinkan kutu yang terinfeksi menyebar dan menginfeksi ke area yang lebih luas.

Yang pasti praktik keji itu telah memakan ribuan jiwa korban yang jasadnya tak pernah ditemukan karena langsung dikremasi.

Baca Juga: Ketika Sekelompok Punk Sengaja Menyuntikkan Virus HIV ke Tubuh Sendiri untuk Mendapatkan Kedamaian dan Kebebasan