Find Us On Social Media :

Diidentikkan Sebagai Makanan Anak Kos, Ternyata Ada Kisah Sedih di Balik Mie Instan yang Sekarang Mendunia, Butuh Penelitian Komposisi dan Butuh Waktu Lama , Simak Kisahnya Berikut!

By Muflika Nur Fuaddah, Senin, 17 Februari 2020 | 09:30 WIB

Mi instan

Intisari-Online.com - Sekarang mi instan bukan hanya ada yang goreng dan berkuah, namun banyak sekali pilihan rasanya yang unik!

Tapi tahukah kamu? Cerita di baliknya cukup sedih.

Kenapa sedih? Ya, meskipun namanya mi instan, proses penciptaan mi instan ternyata sulit dan membutuhkan waktu yang lama.

Penemuan Mi Instan

Baca Juga: Wisata Seks Halal di Indonesia Baru Terbongkar, Ternyata Sudah Mendunia Sejak 8 Tahun Lalu Terungkap dari Video Ini, Mucikari Ungkap Pelangganya Orang Arab Sering Minta Hal Ini

Penemu mi instan adalah Momofuku Ando dari Jepang.

Awalnya, Momofuku ingin membuat sebuah makanan yang bisa menyelesaikan krisis pangan di Jepang.

Ini karena setelah Perang Dunia II, persediaan pangan di kota-kota Jepang terganggu.

Karena Jepang sedang kesulitan, pemerintah Amerika Serikatpun mengirimkan bantuan berupa tepung terigu.

Baca Juga: 2 Bulan Menanggung Kesedihan, Orangtua Balita Tanpa Kepala di Samarinda Ungkap Jeritan Hatinya pada Pengacara Kondang, Inginkan Teka-teki Kematian Anaknya Terbongkar