Find Us On Social Media :

Jika Gletser di Himalaya Terus Mencair, 800 Juta Jiwa Manusia di Asia Akan Terancam

By Nieko Octavi Septiana, Senin, 3 Juni 2019 | 16:56 WIB

Gletser Himalaya mencair

Pencairan gletser juga diprediksi akan menyebabkan naiknya konsumsi air.

Sebab, ekonomi hidro seperti pembangkit bertenaga air dan pertanian dirancang dengan anggapan bahwa air dari gletser Himalaya akan selalu ada.

Baca Juga: Bersiap-siaplah, 10 Hal Aneh dan Tak Terduga Ini Disebut akan Segera Terjadi Gara-gara Pemanasan Global

Pritchard dan kolega secara khusus memperingatkan orang-orang yang hidup di area pegunungan Asia yang melingkupi Himalayas, Karakoram, Pamir, Hindu Kush, Tien Shan, Kunlun Shan and Alai.

Para peneliti menulis bahwa populasi di area-area ini rentan kekurangan air. Bila air dari gletser berkurang, area-area ini bisa mengalami destabilisasi. (Shierine Wangsa)Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Gletser Himalaya Mencair, 800 Juta Orang di Asia Terancam