Find Us On Social Media :

Yuk, Bersihkan Rumah Agar Bebas Penyakit, Tak Perlu Waktu Lama, Kok!

By K. Tatik Wardayati, Kamis, 24 Januari 2019 | 07:00 WIB

Tempat sampah

Baca Juga : Ingin Kaya? Bersihkan Rumah dan Dompet Anda

Pisahkan pula tempat sampah basah dan kering.

Tutuplah tempat sampah agar tidak mengundang lalat atau serangga lain yang bisa membawa kuman ke makanan.

Peralatan kantor atau sekolah

Meja kerja, meja belajar, rak buku tentunya berpotensi mengandung banyak debu jika jarang dibersihkan.

Baca Juga : Menjaga Kesehatan Mental, Salah Satu Manfaat Membersihkan Rumah (2)

Begitupun telepon, komputer, dan peralatan lain yang  bisa menjadi media penularan penyakit jika tidak dibersihkan.

Gunakan waslap dan air hangat atau pembersih khusus, untuk membersihkan peralatan tersebut. 

Lantai selalu dibersihkan

Lantai yang kotor menjadi tempat bagi vrus atau jamur yang bisa menyebabkan kaki gatal-gatal bila jalan tanpa alas kaki.

Baca Juga : Lebih Produktif, Salah Satu Manfaat Membersihkan Rumah (1)