Find Us On Social Media :

Memotong Buah Ternyata Bisa Mengurangi Kandungan Gizinya, Lalu Bagaimana Cara Kita Memakannya?

By Adrie Saputra, Jumat, 14 Desember 2018 | 17:00 WIB

Intisari-Online.com - Ada dua tipe orang saat makan buah: makan langsung bersama kulitnya atau kupas dan potong-potong dulu sebelum dimakan.

Yang mana pun cara kamu makan buah, sebetulnya sah-sah saja.

Akan tetapi jika kamu lebih suka makan buah potong, sebaiknya perhatikan cara memotongnya. Salah cara memotong buah dapat menghilangkan kandungan gizinya, lho!

Lalu, bagaimana caranya yang benar?

Baca Juga : Jangan Pernah Pisahkan Kuning Telur dari Putihnya, Mengapa? Ahli Gizi Berikan Jawabannya