Find Us On Social Media :

Komet Paling Terang pada 2018 Akan Melewati Bumi pada Desember Ini, Catat Tanggalnya!

By Muflika Nur Fuaddah, Selasa, 11 Desember 2018 | 10:00 WIB

Mereka biasanya memiliki ekor yang merupakan hasil dari debu dan gas yang dimuntahkan ketika komet memanas saat mereka mendekati matahari.

Saat ini, NASA melaporkan bahwa ada 3.535 komet yang telah dikenal.

Komet 46P kemungkinan tidak akan memiliki ekor besar yang dapat diamati karena ukurannya yang relatif kecil.

Ia diperkirakan memiliki ukuran diameter 0,68 mil atau sekitar 100km.

Baca Juga : Menurut Penelitian, Istri yang Tinggal Serumah dengan Mertua 3 Kali Lebih Berisiko Terkena Penyakit Jantung

Ukuran tersebut adalah sepersepuluh ukuran Komet Halley yang populer.

Saat ini, 46P adalah objek biru kecil di langit malam.

Pada titiknya yang terdekat ke Bumi, komet akan berada pada 30 kali jarak Bumi dari bulan (sekitar 7,2 juta mil jauhnya) dan harus dapat diamati dengan mata telanjang dari lokasi dengan sedikit polusi cahaya.

Baca Juga : Sembunyikan Penyakit Putranya, Kedua Orangtua Ini Temukan Catatan Mengharukan Setelah Ia Meninggal