Find Us On Social Media :

Dari Meniup Luka Hingga Keramas Air Panas, Ini 7 Kebiasaan yang Ternyata Berbahaya

By Muflika Nur Fuaddah, Jumat, 7 Desember 2018 | 07:00 WIB

Di antara semua organisme ini, selalu ada staphylococci dan streptococci.

Darah yang menggumpal pada luka adalah tempat yang sempurna bagi mereka untuk hidup.

Jadi, lebih baik Anda mengoleskan obat khusus saja pada luka, jika tidak, akan membutuhkan waktu lebih lama untuk menyembuhkannya.

6. Berbisik

Baca Juga : 6 Bentuk Wajah yang Bisa Ungkap Kepribadian, Coba Cek Bentuk Wajah Anda!

Berbisik akan membuat pita suara dan laring Anda terganggu.

Sebuah penelitian yang dilakukan oleh ilmuwan mengungkap bahwa berbisik membuat pita suara menegang.

Hal itu kemudian akan meningkatkan kemungkinan cedera kecil pada laring.

Baca Juga : Kisah Joe Metheny, Kanibal yang 'Memerkosa' Tengkorak Korbannya dan Menjual Daging Korbannya Sebagai Burger

7. Menggunakan ponsel saat berada di kamar mandi

Ini bukan hanya tentang telepon, aturan yang sama berlaku untuk koran dan buku.

Ini karena duduk di toilet selama lebih dari 5 menit dapat meningkatkan tekanan di pembuluh darah Anda.

Dan alasan mengapa ponsel sangat buruk adalah karena kita tidak berhenti membawanya ketika kita selesai.

Sebaliknya, kita akan terus membawanya sepanjang jalan dan ini hanya akan membantu penyebaran bakteri.

Baca Juga : 10 Fakta Sedot Lemak di Dagu, Permanen, Tidak Sakit, dan Sering Dilakukan Wanita Usia 40 Tahun ke Atas