Find Us On Social Media :

Waspada! Inilah 8 Tipe Teman 'Penuh Racun' yang Harus Dihindari Secepatnya agar Anda Lebih Bahagia

By Aulia Dian Permata, Senin, 5 Maret 2018 | 07:00 WIB

Nah, kalau tipe teman seperti ini sudah pasti harus dihindari!

Biasanya dia datang saat butuh namun menghilang saat dibutuhkan.

Anda harus segera sadar kalau selama berteman, Anda hanya dimanfaatkan saja.

(Baca Juga: )

4. Si Tukang Cari Masalah

Teman yang kecanduan narkoba atau sering bertindak kasar hingga menimbulkan permasalahan juga harus Anda jauhi.

Bisa saja dia akan mempengaruhi Anda untuk ikut berbuat negatif, atau parahnya akan menyeret Anda dalam masalah yang dia timbulkan.

Kalau punya teman seperti ini, coba peringatkan dan beri nasihat, kalau tidak mempan, tinggalkan!

5. Si Pemberi beban

Ini maksudnya mereka yang seringkali menjadi beban bagi hidup Anda.

Mungkin Anda tidak nyaman dengan mereka, namun terpaksa untuk selalu berada di dekat mereka.

Daripada Anda tidak ikhlas dan terus merasa terbebani, lebih baik lepaskan saja pertemanan kalian.