Find Us On Social Media :

Yuk Berkenalan Dengan Charles O’Rear, Fotografer yang Memotret Wallpaper Legendaris Windows XP Itu

By Mentari DP, Minggu, 7 Januari 2018 | 13:00 WIB

(Baca juga: Wow, Bocah Ini Sudah Jadi Pakar Microsoft Saat Usianya Masih 5 Tahun!)

Namun kini, O’Rear mengungkapkan kecewa dan menyesal.

“Andai saya tahu kalau foto tersebut akan populer dan tahu berapa banyak jumlah komputer yang menggunakannya, pasti saya akan negosiasi tentang persetujuannya lebih detail,” ucap O’Rear seperti dikutip Sydney Morning Herald pada 26 Maret 2014.

Kekecewaan O’Rear memang beralasan.

Sebab, menurut perhitungan ahli teknologi, wallpaper Windows XP tersebut telah dilihat lebih dari 1 miliar kali dan telah terjual lebih dari 1 miliar kopi.

Sementara Microsoft hanya membayar O’Rear ‘satu persennya saja’. Padahal jika dihitung-hitung pendapatan O’Rear bisa mencapai 10 juta dollar (Rp134 miliar).

Ya, penyesalan memang datang terakhir.

Namun walau begitu nama Charles O’Rear tetap akan dikenang sebagai fotografer yang memotret wallpaper legendaris Windows XP “Bliss”.

(Baca juga: Tanpa 4 Orang Imigran Ini, Amerika Serikat Tidak akan Menciptakan WhatsApp, Google, dan Microsoft)