Find Us On Social Media :

Alasan Jan Koum Begitu Melindungi Privasi Pengguna Whatsapp Ternyata Berkaitan Dengan Masa Kecilnya

By Tatik Ariyani, Minggu, 31 Desember 2017 | 21:00 WIB

Jan Koum, pendiri WhatsApp

BACA JUGA: 

Keduanya merasa cocok, lalu kisah hidup mereka berdua membawa pengaruh besar bagi berdirinya startup WhatsApp.

Acton menjelaskan bahwa kesuksesan WhatsApp karena fokus mereka pada keberlanjutan bisnis dan pendapatan daripada menjadi besar secara instan.

WhatsApp sederhana, aman, dan cepat, tidak menghabiskan waktu untuk membangun hubungan baru karena kontak telah tersedia disana.

Mereka didorong untuk membangun komunikasi tanpa gangguan.

Koum dan Acton ingin agar WhatsApp berbeda, tidak mencari perhatian bahkan tidak memiliki tanda di kantor mereka.

Dalam WhatsApp tidak akan ada iklan dan permainan karena memfokuskan pada perhatian dan fungsi utamanya yaitu pesan.

BACA JUGA: