Find Us On Social Media :

Gempa Pantai Selatan Jawa, Ring Of Fire, dan Status Indonesia sebagai Kawasan Rawan Gempa

By Moh Habib Asyhad, Sabtu, 16 Desember 2017 | 11:15 WIB

Ring of Fire

Intisari-Online.com - Pesisir Selatan Jawa, pada Jumat )1512) malam, dua kali digoyang gempa.

Gempa kedua bahkan membuat BMKG harus mengeluarkan peringatan dini Tsunami—meski peringatan itu sudah dicabut.

Lepas dari itu, semoga kita semua selamat dari gempa-gempa yang terjadi di Indonesia.

(Baca juga: Cerita-cerita Ajaib dari Mereka yang Selamat dari Gempa Yogyakarta: Ignatius Warsidi Selamat karena Tikus)

(Baca juga: Gempa Bumi Berskala 9.0 Richter Pernah Melanda Jepang dan Picu Kebocoran Nuklir, Begini Cara Tim SAR Dunia Mengatasinya)

Gempa di pesisir selatan Jawa, juga beberapa gempa lainnya di Indonesia, terjadi karena beragam penyebab.

Satu di antaranya adalah pergeseran lempeng kerak bumi.

Lempeng kerak bumi dibahas dalam bidang geologi yang disebut sebagai teori tektonika lempeng (plate tectonics).

Sebagai informasi, lempek teknonik terdiri atas dua elemen.

Pertama lempeng mayor, kedua lempeng minor atua kecil.

Sementara itu lempeng utama terdiri atas 7 yaitu: