Intisari-Online.com- Di kota-kota metropolitan dunia, kehadiran gedung-gedung pencakar langit bukanlah hal yang aneh. Justru kehadiran sering menjadi simbol suatu negara.
Nah, Business Insider dalam websitenya businessinsider.co.id, telah merangkum gedung-gedung mahal pencakar langit yang dibangun dalam 20 tahun terakhir. Syarat jika gedung pencakar langit ini ialah bangunan yang tingginya minimal 500 kaki.
Berikut 14 gedung pencakar langit termahal di dunia selama 20 tahun terakhir.
(Luar Biasa dan Bernilai Seni, Inilah 15 Finalis Foto Terbaik Tentang Sains 2017)
1. Antilia
?Tahun 2006, penguasa India, Mukesh D. Ambani membangun gedung pencakar langit 27 lantai ini di belakang Istana Buckingham. Harganya mencapai 1 miliar US Dollar (Rp13,3 triliun).
2. Kingdom Center
3. Burj Khalifa
(15 Foto Bayi Hewan saat Masih Berada di Rahim Ibu Mereka Ini akan Membuat Kita Takjub)
4. Eropa Central Bank
5. London’s glass Shard
6. Taipei 101
7. Palazzo Casino
Klik halaman "2" untuk 7 gedung pencakar langit termahal di dunia lainnya.