Kunyahlah Makanan Secara Perlahan

K. Tatik Wardayati

Penulis

Kunyahlah Makanan Secara Perlahan

Intisari-Online.com – Lama waktu mengunyah sebenarnya cukup penting bagi kesehatan. Mengunyah makanan secara perlahan memberikan banyak manfaat bagi kesehatan tubuh. Namun, banyak orang tidak tahu hal tersebut. Bagaimana mengunyah secara perlahan dapat memberikan manfaat, berikut ini penjelasan yang diberikan oleh Mag for Women.

Jadi, ayo makan secara perlahan!