Rolade Singkong

K. Tatik Wardayati

Penulis

Rolade Singkong

Bahan:

Isi:

Bumbu yang dihaluskan:

Cara membuat:

  1. Kupas singkong. Kukus sampai empuk. Haluskan.
  2. Campurkan margarin, 2 butir telur, SP, susu non fat, baking powder. Aduk rata dengan singkong.
  3. Isi: Tumis bawang putih sampai harum.
  4. Masukkan ebi. Aduk sampai harum.
  5. Masukkan kedua macam cabai dan bumbu yang dihaluskan, juga daun jeruk purut. Aduk sampai harum.
  6. Masukkan ayam. Aduk sampai berubah warna.
  7. Masukkan tomat, jagung sisir, dan daun bawang sambil diberi kecap manis, gula pasir, garam, dan air. Aduk dan masak sampai matang. Koreksi rasanya.
  8. Beri larutan kanji. Aduk.
  9. Penyelesaian: Gelar ¼ bagian adonan singkong di atas kertas roti/alumunium foil. Taruh ½ bagian isi di atasnya. Lalu taruh lagi ¼ bagian adonan singkong. Gulung.
  10. Oleskan kocokan telur di atasnya.
  11. Ulangi pada sisa adonan.
  12. Panggang di oven dengan api bawah bersuhu 1800C. Setelah agak menguning ganti dengan api atas. Panggang sampai kuning.
  13. Keluarkan dari oven. Diamkan sampai tidak terlalu panas. Potong-potong.
  14. Sajikan segera.
Untuk 10 potong

Fakta Gizi Per Potong