Find Us On Social Media :

Tomat Mencerahkan Kulit

By K. Tatik Wardayati, Rabu, 24 April 2013 | 11:08 WIB

Tomat Mencerahkan Kulit

Intisari-Oline.com – Mungkin setiap hari kita selalu menikmati makanan dengan saus tomat. Mulai sekarang, cobalah makan tomat mentah segar, untuk mendapatkan sifat luar biasa dari tomat tersebut. Apa saja sih sifat-sifat dari tomat untuk tubuh?

Nah, kini saatnya nikmati sayuran ini untuk mendapatkan manfaatnya.