Find Us On Social Media :

Apakah Vagina Menjadi Longgar atau Besar Setelah Berhubungan Seks?

By K. Tatik Wardayati, Selasa, 18 Agustus 2015 | 18:30 WIB

Apakah Vagina Menjadi Longgar atau Besar Setelah Berhubungan Seks?

Intisari-Online.com – Banyak mitos yang beredar bahwa vagina menjadi longgar atau besar setelah berhubungan seks secara teratur. Benarkah demikian?

Vagina wanita itu seperti karet gelang dan akan kembali ke bentuk asalnya pada akhirnya. Tapi berhubungan seks secara teratur, pasti memiliki manfaat lain. Inilah yang terjadi ketika seorang wanita berhubungan seks.

Perlu diingat, bahwa vagina wanita sangat elastis dan bisa kembali ke ukuran dan bentuk semula setelah berhubungan seks, tidak peduli seberapa sering para wanita melakukannya atau seberapa besar penis pria. (thehealthsite)