Find Us On Social Media :

Cara Hitungan Weton Jawa Untuk Pernikahan: Prediksi Baik Kecocokan Anda dan Pasangan Berdasarkan Hari Kelahiran

By Mentari DP, Kamis, 29 Desember 2022 | 05:00 WIB

Cara hitungan weton Jawa untuk pernikahan.

Intisari-Online.com - Apa cara hitungan weton Jawa untuk pernikahan?

Rupanya salah satu cara hitungan weton Jawa untuk pernikahan adalah dengan melihat kecocokan Anda dan pasangan dari hari kelahiran Anda berdua.

Dalam hitungan weton Jawa, ada 7 hari menurut Kalender Masehi, yakni Senin, Selasa, Rabu, Kamis, Jumat, Sabtu, dan Minggu.

Dan menurut Primbon Jawa, ini prediksi kecocokan Anda dan pasangan berdasarkan hari kelahiran.

Minggu dengan Rabu, maka diprediksi prediksi kecocokan Anda dan pasangan akan lancar, meskipun banyak difitnah orang.

Minggu dengan Kamis, maka prediksi kecocokan Anda dan pasangan akan selamat, meskipun penuh dengan pertengkaran.

Minggu dengan Jumat, maka prediksi kecocokan Anda dan pasangan juga akan selamat, meskipun akan mendapatkan fitnah.

Senin dengan Selasa, maka prediksi kecocokan Anda dan pasangan akan selamat, meskipun beberapa kali difitnah.

Senin dengan Rabu, maka prediksi kecocokan Anda dan pasangan akan mendapatkan anak perempuan.

Senin dengan Kamis, maka prediksi kecocokan Anda dan pasangan akan berjalan baik dan disenangi oleh banyak orang.

Senin dengan Jumat, maka prediksi kecocokan Anda dan pasangan Anda dan pasangan akan mendapat fitnah, meski begitu semua berjalan baik.

Baca Juga: Aplikasi Hitungan Weton Jawa Untuk Pernikahan: Diprediksi Rumah Tangganya Suram