Mimpi Bersama Nila Tanzil

Penulis

Buku mendekatkan anak-anak di daerah pelosok dengan dunia. Dengan buku pula mereka belajar tentang kehidupan, memupuk pengetahuan, bahkan membangun mimpi. Nila Tanzil memulai dengan taman bacaan sederhana di Flores, Nusa Tenggara Timur.