Find Us On Social Media :

Ini 5 Cara Menyembuhkan Sakit Gigi dengan Pijatan, Mudah Banget!

By Mentari DP, Senin, 28 Maret 2022 | 12:30 WIB

Cara menyembuhkan sakit gigi dengan pijatan.

Intisari-Online.com - Tahukah Anda cara menyembuhkan sakit gigi dengan pijatan?

Banyak orang yang mencari cara menyembuhkan sakit gigi. Ini karena sakit gigi begitu menyiksa.

Namun kebanyakan orang biasanya langsung pergi ke dokter untuk menyembuhkan.

Akan tetapi ada cara menyembuhkan sakit gigi yang lebih mudah. Yaitu cara menyembuhkan sakit gigi dengan pijatan.

Ya, pijatan rupanya bisa mengobati sakit gigi.

Caranya Anda hanya cukup memberi pijatan atau tekanan pada beberapa titik di tubuh.

Dilansir dari healthline pada Senin (28/3/2022), berikut 5 titik pijat untuk menyembuhkan sakit gigi.

1. Tulang pipi

Titik pijat untuk menyembuhkan sakit gigi yang pertama ada di tulang pipi.

Baca Juga: 3 Cara Menyembuhkan Sakit Gigi Dengan Pijatan, Sembuh Dalam 1 Menit!

Baca Juga: Begini Cara Memijat Perut Agar Lancar BAB, Jangan Sampai Salah!

Tepatnya di tepi bawah tulang pipi.

Anda cukup memberikan tekanan yang kuat dengan menggunakan jari telunjuk dan jari tengah.

Lakukan selama 1 menit penuh.

2. Rahang

Titik pijat untuk menyembuhkan sakit gigi yang kedua ada di tengah rahang atas dan bawah

Tepatnya pada otot di depan daun telinga yang menonjol keluar.

Anda cukup memijat selama 1 menit lamanya.

Dan fungsinya bisa menyembuhkan sakit gigi, meredakan sakit kepala dan sakit leher.

3. Di antara ibu jari dan jari telunjuk

Titik pijat untuk menyembuhkan sakit gigi selanjutnya adalah titik pijat paling penting.

Alasannya titik pijat ini bisa meredakan rasa sakit yang sifatnya kronis.

Letaknya di antara ibu jari dan jari telunjuk.

Baca Juga: Begini Cara Memijat Payudara dan Mengencangkan Alami, Mudah Banget

Baca Juga: Untuk Para Wanita, Inilah Cara Memijat Agar Cepat Haid Sendiri

4. Lengan bagian atas

Titik pijat untuk menyembuhkan sakit gigi keempat adalah lengan bagian atas.

Titik pijat ini juga salah satu titik pijat yang efektif menyembuhak sakit gigi.

Selain itu, titik pijat ini juga bisa meredakan beberapa rasa sakit. Seperti penyakit tiroid hingga demam.

5. Di antara jari telunjuk dan jari tengah kaki

Titik pijat untuk menyembuhkan sakit gigi yang terakhir adalah titik di antara jari telunjuk dan jari tengah kaki.

Meski lokasinya jauh dari bagian wajah kita, tapi titik pijat ini mampu menyembuhkan sakit gigi.

Anda cukup menekannya dengan kuat selama 1 menit.

Selamat mencoba!

Baca Juga: Catat, Inilah 3 Cara Memijat Payudara dan Mengencangkan Alami

Baca Juga: Jangan Sampai Salah, Ini Cara Memijat Agar Cepat Haid Sendiri