Find Us On Social Media :

Jangan Lakukan Lagi, Ini 3 Kebiasaan Buruk yang Selalu Bikin Cicak Datang Lagi ke Rumah!

By Tatik Ariyani, Selasa, 21 Desember 2021 | 06:45 WIB

Ilustrasi cicak

Intisari-Online.com - Keberadaan cicak di dalam rumah tentu sangat mengganggu kebersihan tempat tinggal kita.

Cicak seringkali menyasar tempat-tempat yang beraroma makanan.

Termasuk dapur dan ruang makan.

Tak jarang cicak mendekati makanan yang tersedia di meja makan.

Baca Juga: Siapa Sangka 'Sampah' Ini Bisa Dipakai untuk Usir Cicak, Tumbuk dan Masukan ke Plastik, Lihat Bagaimana Hewan Ini 'Minggat' dari Rumah Anda

Cicak yang menghinggapi makanan membuat makanan tersebut jadi tidak higienis.

Sebenarnya, keberadaan cicak di dalam rumah bisa saja dicegah dengan cara menghindari beberapa kebiasaan yang malah bisa mengundang cicak untuk datang.

Berikut ada beberapa kebiasaan yang sebenarnya bisa mengundang cicak datang ke rumah:

Baca Juga: Dijamin Enggak Akan Balik Lagi, Ini 7 Cara Ampuh Mengusir Cicak di Rumah, Yuk Coba Sekarang Juga!