Find Us On Social Media :

Imhotep Dikenal Sebagai Pendeta yang Berambisi Rebut Istri Firaun dan Dimumikan Hidup-hidup, Beginilah Kisah Asli Imhotep yang Justru Membuat Anda Tercengang

By May N, Kamis, 21 Oktober 2021 | 06:00 WIB

Imhotep dan Anck Su Namun dalam film The Mummy (1999), dalam dunia nyata, cerita Imhotep sangat jauh berbeda dengan ceritanya di film

Kehebatan Imhotep terdengar sampai peradaban lain, sampai orang Yunani Kuno memujinya sebagai Asclepius.

Memang bukan rahasia jika masing-masing peradaban meniru dewa satu sama lain, seperti halnya peradaban Roma meniru dewa-dewa Yunani.

Namun Yunani juga meniru Mesir Kuno, dengan dewa bulan Mesir atau Thoth mereka identikkan dengan Hermes.

Demikian pula dengan Imhotep mereka ibaratkan dengan Asclepius, dewa pengobatan.

Baca Juga: Kengerian Pasukan 'Immortal Persian' Menjelma Ahli Perang Psikologis hingga Dijuluki 'Pasukan Abadi' dan Sulut Amarah Alexander pada Pertempuran Granicus 33 SM

Sedangkan di film The Mummy, ia dikaitkan dengan dewa pembalseman berkepala serigala, Anubis.

Imhotep di film The Mummy Returns juga berjuang mengendalikan pasukan berkepala serigala Anubis yang menjaga piramida Scorpion King.

Di film, setelah bersekongkol melawan Firaun, Imhotep dihukum dengan berat.

Ia dibalsem hidup-hidup di sarkofagus di bawah patung Anubis.

Baca Juga: Dipercaya Sebagai Salah Satu Dewa Bangsa Viking, Loki dalam Mitologi Norse Punya Trik Nakal, Salah Satunya Berubah Jadi Kuda Betina Hingga Lahirkan Kuda Terbang