Find Us On Social Media :

Dalam Susunan Organisasi BPUPKI, Siapa Saja yang Jadi Panitia Sembilan?

By Mentari DP, Kamis, 9 September 2021 | 07:30 WIB

Susunan organisasi BPUPKI dan Panitia Sembilan.

Intisari-Online.com - Bagaimana susunan organisasi BPUPKI?

Sesuai namanya, BPUPKI atau Badan Penyelidik Usaha-usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia punya peran penting bagi kemerdekaan Indonesia.

Oleh karenanya, susunan organisasi BPUPKI juga sangat penting.

Baca Juga: Terdapat Nama-nama Tokoh Penting, Begini Susunan Organisasi BPUPKI

Karena tidak semua orang bisa menjadi anggota BPUPKI.

Meski dibentuk oleh Jepang, mayoritas anggota BPUPKI adalah tokoh dan pejuang Indonesia.

Ketuanya bahkan orang Indonesia.

Ketua BPUPKI adalah Dr. Kanjeng Raden Tumenggung (K.R.T.) Radjiman Wedyodiningrat.

Ketua muda atau wakil ketua BPUPKI adalah Ichibangase Yosio (orang Jepang) dan Raden Pandji Soeroso.

Baca Juga: Ada Orang Indonesia dan Jepang, Seperti Ini Susunan Organisasi BPUPKI