Find Us On Social Media :

Kenali Watak Bayi Berdasarkan Neptu Weton Lahir dengan Pembagi 8 Ini Menurut Kitab Primbon Jawa, Ada yang Wataknya Suka Berganti-ganti Pasangan

By K. Tatik Wardayati, Selasa, 27 Juli 2021 | 16:55 WIB

iIustrasi bayi

Intisari-Online.com Weton pasaran lahir pada seseorang seperti termaktub dalam Kitab Primbon Jawa, masih dipercaya akan meramalkan masa depan seseorang.

Weton kelahiran didapatkan dari penggabungan hari dalam kalender Masehi dan pasaran dalam kalender Jawa.

Ada tujuh hari dalam kalender Masehi, yaitu: Senin, Selasa, Rabu, Kamis, Jumat, Sabtu, dan Minggu.

Sementara ada lima hari pasaran dalam kalender Jawa, yaitu: Pahing, Pon, Wage, Kliwon, dan Legi.

Baca Juga: Inilah Watak Bayi Menurut Weton Pasaran Kelahiran, Termasuk Binatang Peliharaan yang Cocok, dan Selamatan Bayi Baru Lahir Menurut Pasaran Lahir, Berdasarkan Primbon Jawa

Masing-masing hari tersebut memiliki nilai neptu yang berbeda-beda.

Jumlah neptu dari penggabungan keduanya, inilah yang dijadikan dasar untuk penghitungan untuk mengenali watak seseorang atau jodoh yang cocok untuknya.

Untuk mengetahui nilai neptu weton kelahiran Anda, bisa dilihat dari tabel berikut ini:

Baca Juga: Ketahui Watak Bayi Menurut Hitungan Neptu Weton Pasaran Saat Lahir, Ada yang Ikhlas Berikan Sesuatu pada Orang Lain Tapi Suka Mencuri, Apa Neptu Weton Anda?