Profil Stadion Euro 2020: Kisah Arena Nationala, Stadion yang Instagramable

Mentari DP

Penulis

Profil Stadion Euro 2020: Kisah Arena Nationala.

Intisari-Online.com - Salah satustadion Euro 2020 adalahArena Nationala diBucharest, Rumania.

Stadion yang satu ini juga tergolong stadion baru untuk ketika menjadi salah satu stadion Euro.

Bagaimana kisahArena Nationala?

Baca Juga: Profil Stadion Euro 2020: Kisah Stadion Parken, Stadion Kebanggan Timnas Denmark

Arena Nationala dibuka pada tahun 2011 kemarin. Artinya kisahArena Nationala baru dimulai sekitar 10 tahun.

Akan tetapiArena Nationala sering menjadi venue untuk sejumlah pertandingan bergengsei.

Selain menjadi kandang Timnas Rumania, stadion ini juga menjadifinal Cupa Romaniei.

Ada dua klub yang menjadikanArena Nationala sebagai markasnya.

Mereka adalahFCSB dan Dinamo Bucharest.

Baca Juga: Profil Stadion Euro 2020: KisahHampden Park, Stadion yang Berusia 118 Tahun

Total kapasitas stadionArena Nationala adalah55.634 penonton.

Sejauh ini, rekor penonton terbanyak distadionArena Nationala adalah53.329 penonton.

Saat itu, Timnas Rumania menjamu Belanda dalam Kualifikasi Piala Dunia 2014 pada tanggal 16 Oktober 2012.

Selain itu,Final Liga Europa 2012 juga pernah dilaksanakan di stadion ini.

Saat itu, dua klub Spanyol,Atletico Madrid danAthletic Bilbao saling bertarung untuk memperbutkan nomor 1 di Eropa.

Hasilnya, tim asuhanDiego Simeone menang telak 3-0.

Kala itu,Arena Nationala juga dipenuhi banyak penonton dengan rekor terbanyak kedua dengan52.347 penonton.

Di Euro 2020 kali ini, akan ada empat pertandingan yang digelar diArena Nationala.

Yaitu 3 pertandingan Grup C dan 1 pertandingan di babak 16 besar.

Yaitu pertandingan antaraAustria vs Makedonia Utara,Ukraina vs Makedonia Utara, danUkraina vs Austria.

Baca Juga: Profil Stadion Euro 2020: Kisah StadionOlimpico, Venue Laga Pembuka Euro 2020

Dari 3 laga itu, sepertinya Timnas Austria berhasil menjadi primadona dengan dua kemenangan.

Kemenangan itu memastikanDavid Alaba cs mencetak sejaka untuk membawa Austria kefase gugur Euro untuk pertama kalinya.

Sementara di babak 16 besar, akan digelar pertandingan antara juara Grup F vs Peringat 3 Grup A/B/C yang sampai sekarang belum bisa ditentukan.

Jadi, siapakah yang akan memetik kemenangan di tempat ini?

Baca Juga: Profil Stadion Euro 2020: Kisah StadionLa Cartuja yang Sangat Spesial

Artikel Terkait