BERITA POPULER: Cerita Mahasiswa yang Tak Sengaja Bertemu BJ Habibie Saat Beli Mie Instan hingga Seorang Pria Pulang Setelah Meninggal dan Dikremasi

Tatik Ariyani

Penulis

Cerita Mahasiswa Indonesia yang Tak Sengaja Bertemu BJ Habibie Saat Beli Mie Instan hingga Seorang Pria Pulang Setelah Meninggal dan Dikremasi

Intisari-Online.com -Akun Twitter bernama @palthama membagikan cerita menarik tentang pertemuan tak sengajanya dengan BJ Habibie.

Naufal Prathama, pemilik akun itu, kala itu adalah seorang mahasiswa Indonesia yang tengah kuliah di Jerman.

Suatu hari, Naufal tengah bebelanja dan tidak sengaja bertemu dengan BJ Habibie.

Sementara itu, seorang ibu hampir pingsan dan terkejut setelah putranya yang meninggal dan dikremasi pulang ke rumah.

Baca Juga: Sudah Lakukan Penyamaran Demi Bisa ke New York, Penyamaran Pria 32 Tahun Ini Terbongkar Hanya Gara-gara Hal Ini

Awalnya, Antonina Mikhalovna (62) melaporkan putranya Konstantin hilang awal tahun ini.

Kedua berita tersebut masuk dalam berita populer Intisari Online, Senin (16/9/2019). Berikut ulasannya:

1. Cerita Mahasiswa Indonesia Tak Sengaja Pernah Bertemu BJ Habibie Saat Beli Mi Instan di Jerman, Mengaku Ucapan Eyang Membuatnya Langsung Tak Bisa Berkata-kata

Suatu hari, Naufal yang seorang mahasiswa asal Indonesia di Jerman tengah bebelanja dan tidak sengaja bertemu dengan BJ Habibie.

Yang mengejutkannya, justru Habibie-lah yang menyapa Naufal terlebih dahulu.

Bagaimana kelanjutan ceritanya? Baca selengkapnya di sini.

Baca Juga: Gadis 10 Tahun Menikah dengan Pria 22 Tahun di Iran, Rupanya Beginilah Fakta Memilukan Pernikahan Ini

2. 4 Bulan Setelah Meninggal dan Dikremasi, Pria Ini Pulang ke Rumah dan Ucapkan Kalimat Ini Membuat Ibunya Pingsan Ketakutan

Antonina Mikhalovna (62) melaporkan putranya Konstantin hilang awal tahun ini.

Kemudian, polisi menemukannya dan mengidentifikasinya sudah meninggal, dan mengirim mayatnya.

Baca Juga: Agar Rambut Pasien Kanker Tak Rontok Karena Kemoterapi, Peneliti Kembangkan Cara Ini

Keluarga, termasuk istri dan anak perempuan Konstantin sedih mengetahui hal itu, dan segera mereka melakukan prosesi pemakaman.

Jenazah Konstantin dikremasi dan dimakamkan di pemakaman lokal.

Namun, suatu hari semua orang kaget karena Konstantin tiba-tiba pulang. Lha kok bisa?

Baca selengkapnya di sini.

Baca Juga: Kisah Pilu Seorang Wanita Nekat Terjang Lautan Api Demi Selamatkan Neneknya, Sayang Malah Beginilah Akhirnya

Artikel Terkait