Studi: Pakai Kipas Angin Saat Udara Panas Bisa Memicu Heat Stroke

Soesanti Harini Hartono

Penulis

Ketika suhu udara sangat tinggi, kipas angin justru bisa membuat suhu tubuh lebih panas, tidak bisa berkeringat hingga akhirnya memicu heat stroke.

GridHEALTH.id -Tinggal di daerah tropis, di dalam rumah pun terasa panas dan gerah. Oleh sebab itu,sekarang ini hampir semua rumah dan gedung sudah menggunakanair-conditionersebagai pendingin ruangan.

Baca Juga: Yuk Tiru Cara Warga Miskin Banglades Ini yang Membuat AC dari Botol Tanpa Menggunakan Listrik tapi Terbukti Efektif Atasi Udara Panas

Tetapi tidak sedikit juga orang yang masih menggunakan kipas angin listrik untuk menghilangkan rasa gerah. Malah terkadang bila cuaca terasa sangat panas, berdiri di depan kipas angin masih menjadi cara yang dilakukan beberapa orang.

Namun sebuah studi baru-baru ini menunjukkan,penggunaan kipas angin di suhu udara yang sangat tinggi bisa berbahaya untuk kesehatan.

Dikatakan, kipas angin tidak aman digunakan pada saat cuaca yang sangat panas dengan kelembapan yang rendah. Ini alasannya.

Artikel selengkapnya dapat dibaca di GridHEALTH.id