Penulis
Intisari-online.com– Sebuah rekaman kamera pengawas menunjukkan detik-detik paling mendebarkan bagi seorang ibu asal Rusia.
Pasalnya, saat ia akan memfoto anak-anaknya, seorang anak yang paling kecil tiba-tiba menghilang di depan matanya.
Bukan aksi sulap, melainkan sebuah bahaya yang dilalui anak kecil tersebut.