Jarang Diketahui, Ternyata ini Alasan Dokter Bedah Kenakan Pakaian Hijau atau Biru!

Editorial Grid

Penulis

Kamu pernah masuk ruang bedah? Pasti tidak asing dengan pakaian dokter yang serba hijau muda dan biru.

Nova.ID- Kamu pernah masuk ruang bedah? Pasti tidak asing dengan pakaian dokter yang serba hijau mudadan biru.

Pernahkah kamu bertanya mengapa semua dokter di seluruh dunia mengenakan baju dengan kedua warna itu?

Bukan tanpa alasan, ternyata ada sejarahnya mengapa para dokter bedah mengenakan warna hijau dan biru padapakaian mereka.

Dahulu, para dokter bedah sebenarnya menggunakan pakaian warna putih saat memasukiruang operasi.

Entah Mesin Waktu atau Hanya Kebetulan, Ini 6 Kejadian Ganjil yang Benar-benar Terjadi di Dunia!

Namun akhirnya tahun 1941 baju putih resmi digantikan baju dengan padanan hijau muda dan biru.

Apa pasal?

Halaman Selanjutnya